Cara Membuat NIB Secara Online. Kunjungi https://oss.go.id/. Pilih MASUK. Masukkan Username dan Password beserta Captcha yang tertera, lalu klik tombol MASUK. Klik Menu Perizinan Berusaha dan pilih Permohonan Baru. Lengkapi Data Pelaku Usaha. Lengkapi Data Bidang Usaha. Lengkapi Data Detail Bidang Usaha.
5 Cara Mengisi Deskripsi Kegiatan Usaha di OSS 2022 - SKA SKT. Saat pengisian Deskripsi Kegiatan Usaha di OSS sering memunculkan pertanyaan. Kenapa deskripsinya tidak dapat diisi? mari simak artikel ini.
Detail berita & info. 09 Mei 2023. Mudahnya Buat Nomor Induk Berusaha (NIB) Lewat Online! Halo Seller! NIB atau Nomor Induk Berusaha adalah sebuah identitas untuk pelaku usaha dan merupakan bagian penting yang harus dimiliki oleh setiap usaha saat ini. NIB dikeluarkan oleh lembaga perizinan berusaha OSS atau Online Single Submission.
Berikut manfaat NIB perusahaan yang perlu kamu ketahui: Manfaat memiliki NIB perusahaan yang pertama, yakni kamu akan memiliki dokumen legalitas usaha lainnya. Dengan NIB, kamu sudah mendapatkan dokumen lain, di antaranya: NPWP Badan atau Perorangan, jika pemohon belum memiliki. Surat Pengesahan Rencana Penggunaan Tenaga Kerja Asing (RPTKA).
X3fgG0s.